Differentiation Strategy for Inclusive Primary Schools in Increasing Institutional Competitiveness

Main Article Content

Linda Ayu Karisma
Muhamad Nur Faizi Putra Fuwa

Abstract

Kemajuan peradaban yang begitu pesat diberbagai bidang saat ini, utamanya dalam bidang pendidikan menyebabkan persaingan samudera merah penuh darah diantara lembaga pendidikan dengan berbagai penawaran produk yang hampir sama. Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan implementasi strategi diferensiasi di sebuah sekolah dasar inklusi, yang menawarkan produk berbeda dari pesaing lembaga pendidikan lainnya. Strategi diferensiasi yang tepat dapat menjadi nilai daya saing lembaga, sehingga mampu menarik perhatian para pelanggan untuk mengafiliasikan diri dan memberikan penilaian tinggi terhadap lembaga pendidikan tersebut. Metode penelitian yang digunakan berupa penelitian studi kasus dengan tinjauan literatur yang komprehensif. Penelitian ini dilakukan di National Immersion Primary School Ponorogo dengan pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan dokumentasi. Tinjauan literatur yang digunakan berupa jurnal ilmiah, artikel dan buku yang relevan. Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan produk-produk menarik di National Immersion Primary School Ponorogo berupa program rutin dan program insidental yang menjadi keunggulan bersaing lembaga pendidikan tersebut. Program-program yang disesuaikan dengan perkembangan teknologi dan kebutuhan di masyarakat tersebut dikelola agar dapat mencapai tujuan pendidikan selaras dengan kemajuan peradaban. Melalui strategi diferensiasi inilah National Immersion Primary School Ponorogo dapat menjadi lembaga pendidikan pilihan serta memenangkan persaingan dengan penawaran produk yang unik dan berbeda.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles
Author Biographies

Linda Ayu Karisma, Institut Agama Islam Negeri Ponorogo

Pascasarjana Manajemen Pendidikan Islam

Muhamad Nur Faizi Putra Fuwa, Universitas Negeri Yogyakarta

Pascasarjana Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial

References

Aghnia, F. (2023). Analisis Multiple Intelligence Peserta Didik Sekolah Dasar dalam Pembelajaran Kurikulum Merdeka. Jurnal Pendidikan Dasar: Jurnal Tunas Nusantara, 5(1), 556–567.

Al-Nur, W. R. (2023). Strategi Penerimaan Siswa Baru Pada Sekolah Inklusi di School of Human Jatisampurna Bekasi. Mozaic Islam Nusantara, 9(1), 29–43.

Haridah. (2021). Diferensiasi Dalam Manajemen Pemasaran Pada Busana Muslim Rabbani (Studi Kasus Pada Busana Muslim Rabbani Cabang Pamekasan). Jurnal Ekonomi Dan Perbqankan, 04(01), 106–119.

Jayawardana, H. B. ., & Gita, R. S. D. (2020). Inovasi Pembelajaran Biologi di Era Revolusi Industri 4 . 0. Prosiding Seminar Nasional Biologi Di Era Pandemi Covid-19, 6(1), 58–66.

Kamaruddin, I., Santoso, N., & Hita, I. P. A. D. (2023). Analyzing the Impact of Physical Education on Character Development in Elementary School Students. At-Ta’dib, 18(2), 10–17.

Kemendikbudristek. (2023). Jumlah Data Satuan Pendidikan (DIKDAS) Per Provinsi Jawa Timur. Retrieved December 3, 2023, from Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi website: https://referensi.data.kemdikbud.go.id/pendidikan/dikdas/050000/1

Kim, W. C., Mauborgne, R., & Wahono, T. O. S. (2012). Blue Ocean Strategy (Strategi Samudra Biru). Jakarta: Serambi Ilmu Semesta.

Kotler, P. (2000). Marketing Management Millenium Edition. New Jersey: Prentice-Hall.

Kustiwi, I. A., Satriwibowo, W., Febriana, A., Chania, G., & Iradati, R. (2023). Pelatihan dan Pendampingan Akuntabilitas dalam Pengelolaan Dana Seni dan Kirab Budaya Pada Desa Cupak Jombang. Prosiding Seminar Nasional Manajemen Dan Ekonomi, 2(1), 38–49.

Mundir, A. (2015). Strategi Pemasaran Jasa Pendidikan Madrasah. Jurnal Ekonomi Islam, 7(1), 27–40.

Nadlifah, Fajzrina, L. N. W., Ismaiyah, N., Loka, N., & Mujiati, T. (2023). Menumbuhkan Jiwa Entrepreneurship pada Anak Usia Dini melalui Event Market Kids. Jurnal Obsesi: Jrnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(3), 3486–3497. https://doi.org/10.31004/obsesi.v7i3.4638

Nasrah, & Azis, F. (2023). Pengembangan Pendidikan Karakter Melalui Keterampilan Sosial Siswa SMAN 5 Barru. Journal Of Social Science Research, 3(3), 8708–8723.

Pinho, M. I., Fernandes, D., Serrão, C., & Mascarenhas, D. (2019). Youth Start Social Entrepreneurship Program for Kids: Portuguese UKIDS-Case Study. Discourse and Communication for Sustainable Education, 10(2), 33–48. https://doi.org/10.2478/dcse-2019-0016

Prisna, A. (2021). Kekurangan Siswa, Sejumlah SD di Ponorogo Gulung Tikar. Suara Indonesia. Retrieved from https://suaraindonesia.co.id/news/peristiwa-daerah/6049b59cc461b/kekurangan-siswa-sejumlah-sd-di-ponorogo-gulung-tikar

Ria, H. Z. (2020). Strategi Diferensiasi Dalam Pengembangan Madrasah Inspiratif Di MAN 2 Ponorogo. Edukasia: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 1(2), 175–188.

Rifai, A. (2021). Implementasi Manajemen Marketing Pendidikan Blue Ocean Strategy Melalui Pemanfaatan Media Sosial dalam Meningkatkan Kuantitas Calon Peserta Didik Baru di Pondok Abu Manshur. IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

Ritonga, R. S. (2021). Penanaman Nilai Karakter Islami untuk Mencegah Kenakalan Remaja. Jurnal Kajian Islam Kontemporer (JURKAM), 1(3), 129–132. https://doi.org/10.25299/al-thariqah.2020.vol5(1).4854.5

Sagala, S. (2007). Manajemen Strategik Dalam Peningkatan Mutu Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Santosa, A. B., Nugroho, W., & Nurmalasari, W. (2022). Peningkatan Pemahaman Pola Asuh Orang Tua Melalui Program Parenting Education. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 6(5), 3818–3828. https://doi.org/10.31764/jmm.v6i5.10271

Sugiyarto, S., & Amaruli, R. J. (2018). Pengembangan Pariwisata Berbasis Budaya dan Kearifan Lokal. Jurnal Administrasi Bisnis, 7(1), 45–52. https://doi.org/10.14710/jab.v7i1.22609

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sulistiani, D. (2014). Mencapai Keunggulan Bersaing Dengan Strategi Diferensiasi. El Muhasaba: Jurnal Akuntansi, 4(2), 1–17. https://doi.org/10.18860/em.v4i2.2454

Taringan, B. I., Lapian, S. L. . J., & Tampenawas, J. L. . (2022). Pengaruh Diferensiasi Produk, Harga Dan Fasilitas Terhadap Keputusan Pembelian Pada Cafe Saroha Di Kota Manado. Jurnal Emba, 10(1), 491–499.

Thuneberg, H., Salmi, H., & Fenyvesi, K. (2017). Hands-On Math and Art Exhibition Promoting Science Attitudes and Educational Plans. Education Research International, 2017, 1–13. https://doi.org/10.1155/2017/9132791

Ubaidillah, M. (2018). Metode Field Trip Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Fisika Dan Mengakses Keterampilan Proses Sains. Jurnal Pendidikan Sains (Jps), 6(1), 93–103. https://doi.org/10.26714/jps.6.1.2018.93-103

Wati, Y. D. K., & Murtadlo. (2021). Strategi Diferensiasi dalam Pengembangan Lembaga Pendidikan Kejuruan (Studi Kasus di SMKN 5 Bojonegoro). Jurnal Inspirasi Manajemen Pendidikan, 9(4), 965–980.