PENGAWASAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP MANAJEMEN PEMBIAYAAN PENDIDIKAN DI MTs AS-SA’ADAH

Main Article Content

Raya Oktavia
Mulyawan Safwandy Nugraha

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi elemen-elemen yang diterapkan oleh kepala sekolah dalam melaksanakan pengawasan terhadap pembiayaan pendidikan di MTS As-Sa'adah Kabupaten Sumedang. Pendidikan memiliki peran yang sangat penting dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Oleh karena itu, pengawasan kepala sekolah terhadap manajemen pembiayaan pendidikan di MTS As-Sa'adah Kabupaten Sumedang menjadi hal yang sangat penting untuk dilakukan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif deskriptif dengan jenis penelitian studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengawasan yang dilakukan oleh kepala sekolah terhadap manajemen pembiayaan pendidikan di MTS As-Sa'adah Kabupaten Sumedang masih perlu ditingkatkan. Dalam penelitian ini juga dijelaskan tentang sistem pengelolaan keuangan yang efektif dan akuntabel dalam pendidikan serta dampak positif dari peningkatan mutu pendidikan terhadap masyarakat dan ekonomi. Oleh karena itu, peneliti berharap penelitian ini dapat memberikan kontribusi penting dalam meningkatkan kualitas pendidikan di MTS As-Sa'adah Kabupaten Sumedang dan memberikan manfaat bagi masyarakat dan ekonomi secara luas.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

Akdon. (2011). Strategic Management for Eduvation Management. Bandung: Alfa Beta.

Arifin, Miiftahol. (2016). Manajemen Keuangan Pondok Pesantren. Jurnal Pendidikan dan Manajemen Islam. 4(2).

Aziz, Amarullah. (2015). Peningkatan Mutu Pendidikan. Jurnal Panca Wahana. 10(2).

Departemen Pendidikan Nasional. (2007). Manajemen Keuangan Sekolah.

Faizah, Tria Zuliatul. (2020). Implementasi Manjemen Pembiayaan Pendidikan di Lembaga Pendidikan MI Raudlatul Muta’alimin. Diakses 19 November 2023 http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/6620.

Iskandar, Jamaludin. (2019). Implementasi Sistem Manajemen Keuangan Pendidikan. Jurnal Idaarah. 3(1).

Nuryatna, Nanang. (2005). Alternatif dan Strategi Penggalian Dana Pendidikan di Indonesia. Jurnal El Tarbawi. 7(8).

Priyono. (2007). Pengantar Manajemen. Sidoarjo: Zofatama Publisher.

Suigiyono. (2020). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfa Beta.

Suyati. (2020). Tata Kelola Keuangan Sekolah. Jurnal Kependidikan Islam. 10(1).

Syukur, Fatah. (2011). Management Pendidikan Berbasi Madrasah. Semarang: PT. Pustaka Rizki.

Widiansyah, Apriyanti. (2017). Peran Ekonomi Dalam Pendidikan dan Pendidikan dalam Pembangunan Ekonomi. Jurnal Cakrawala. 17(2).