Metode Penelitian Korelasi Untuk Manajemen Pendidikan Islam

Main Article Content

Dian Shalsabila Kurnia

Abstract

Mengembangkan metodologi penelitian yang tepat untuk administrasi pendidikan Islam tetap menjadi tantangan. Pendekatan penelitian korelasional merupakan pendekatan yang relevan untuk memahami hubungan antar variabel yang mempengaruhi keberhasilan sebuah lembaga pendidikan Islam. Penelitian ini menggunakan metode penelitian berupa penelitian kepustakaan. Berbagai bahan di perpustakaan seperti dokumen, buku, majalah, cerita sejarah, dll (Mardalis, 1999, Mirzaqon, 2017). Studi korelasi adalah jenis studi yang mengumpulkan data untuk menentukan apakah dan sejauh mana ada hubungan antara dua variabel atau lebih. Ada beberapa studi korelasi dalam penelitian ini. Teori korelasi dapat digunakan untuk memahami hubungan antar variabel dalam konteks manajemen pendidikan Islam yang relevan dalam mengelola lembaga pendidikan Islam.Studi korelasi dalam manajemen pendidikan Islam melibatkan pemahaman hubungan antara variabel-variabel yang terlibat dalam konteks pendidikan Islam, seperti pendidik, siswa, orang tua, dan lingkungan sekolah.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles
Author Biography

Dian Shalsabila Kurnia, UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Pascasarjana Manajemen Pendidikan Islam

References

Andi Ibrahim, Asrul Haq Alang Madi, Baharuddin, Muhammad Aswar Ahmad, Darmawanti. 2018. Metodologi Penelitian. Gunadarma Ilmu.

Arifuddin, Arif. 2008. Pengantar Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kultura.

Cahyono, Aris Dwi. 2020. "Studi Kepustakaan Mengenai Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Jalan Di Rumah Sakit." Jurnal Ilmiah Pemenang_JIP 2.

Fakhrudin, Agus. 2011. "Prinsip-Prinsip Manajemen Pendidikan Islam Dalam Konteks Persekolahan." Jurnal Pendidikan Agama Islam-Ta'lim 99.

Ramayulis. 2008. Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kalam Mulia.

Imam, Penelitian Korelasi, Diunduh Pada 29 Juni 2023 dari

https://www.academia.edu/9451405/Penelitian_Korelasi

Meina Innaya, Penelitian Metode Korelasional, diunduh pada 29 Juni 2023 dari https://www.academia.edu/31100514/METODE_PENELITIAN_KORELASIONAL

Supajo Adi Suwarno, S.Pd.i,M.Pd. 2021. Manajemen Pendidikan Islam. Indramayu: CV.Adanu Abimata.