Surga yang di Janjikan
Main Article Content
Abstract
Artikel ini mengkaji mengenai berbagai pandangan baik secara sufis, teologis maupun filosofis tentang kandungan makna surga. Setelah mengkaji banyak pandangan, juga sifat-sifat penghuni surge akhirnya penulis sampai kepada kesimpulan bahwa makna surga tempat terindah kehidupan di akhirat sebagai balasan kebaikan bagi orang-orang yang beriman dan beramal shalih. Dalam pandangan penulis, surga dapat pula dimaknai sebagai kehidupan yang indah, aman, nyaman dan damai. Kesimpulan yang diambil oleh penulis ini dengan mengaitkan kisah-kisah ketaatan para sahabat di zaman nabi.
Downloads
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
References
Bungin, B. (2007). Metodologi penelitian kualitatif: Aktualisasi metodologis ke arah ragam varian kontemporer.
http://ism.ecampus.id/pustaka_i/main/search?judul=Metodologi+penelitian+kualitatif#:~:text=M etodologi%20Penelitian%20Kualitatif%2C%20merupakan%20metode,dilakukan%20sec ara%20purposive%20dan%20snowball%2C
https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=EA1uDwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA5&dq=sur ga+dalam+qur+an&ots=RVP41MFWLZ&sig=Nx5Pm3gj4S3fsEm1sM9PkRrguao&redir _esc=y#v=onepage&q=surga%20dalam%20qur%20an&f=false
https://id.m.wikipedia.org/wiki/Sepuluh_orang_yang_dijanjikan_masuk_surga https://journal.ptiq.ac.id/index.php/alburhan/article/view/86
https://banjarnegara.kemenag.go.id/jaminan-masuk-surga-bagi-orang-yang-melakukan-6-hal-ini yuk-simak-penjelasannya/
https://news.detik.com/berita/d-5698081/janji-allah-swt-kepada-umat-islam-ini-dalilnya-dalam al-quran
Octavianti, M. R. (2010). Visualisasi surga dan neraka (Kajian tematik terhadap ayat-ayat al-qur'an tentang surga dan neraka
Yansyah, L. (2019). Kisah Edukatif 10 Sahabat Nabi yang Dijamin Masuk Surga: Membangun Karakter Anak dengan Meneladani Kisah Sahabat Rasulullah Pilihan. Zikrul Hakim Bestari.
Zulfikarullah, M. (2017). Surga Dalam Literatur Al-Quran. Al Burhan: Jurnal Kajian Ilmu dan Pengembangan Budaya Al-Qur'an, 17(1).