Jadikan Allah Sebagai Teman Curhat Dalam Hatimu

Isi Artikel Utama

Pahrian Pahrian
Putri Mustika Ayu
Rifqi Maulana Lukmanul Hakim
Rindi Hamidah Salsabila

Abstrak

Ketenangan merupakan kunci segala-galanya dalam menjalankan seluruh aspek aktivitas manusia dalam kehidupannya. Jalan penyelasaianya adalah upaya untuk memperbaiki kondisi yang rusak dan pencegahan dalam rusaknya kondisi tersebut. Adapun ketidak tenangan tersebut yang hancur, ragu, dan sakit dalam seorang hamba. Semua orang pasti pernah merasakan sesuatu yang tidak diinginkan. Semua orang juga pasti mempunyai masalah dan problem kehidupan, dan ini adalah sunnatullah. Dalam menyikapi masalah kehidupannya, orang memiliki beragam tindakan untuk memecahkannya. Ada yang mencurahkan perasaannya kepada keluarga, teman, atau bahkan kepada benda mati. Penelitian ini dilakukan untuk melihat bagaimana kondisi seseorang terutama anak muda dalam menghadapi masalah dan cara menyelesaikan masalah tersebut. Metode yang digunakan mixhed method yaitu gabungan dari pendekatan kuantitaf dan kualitatif. Data penelitian berasal dari setiap mahasiswa. Responden yang tidak lain mahasiswa mengaku termasuk individu yang tidak lain pasti mendapatkan masalah dalam kehidupanya.  baik masalah kecil maupun besar, tetapi disini dalam penyelesaian masalah tersebut rata-rata melibatkan allah dan orang tua sebagai teman curhat.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Rincian Artikel

Bagian
Articles

Referensi

Kriyantono, Rahmat. (2008). Teknik praktis riset komunikasi. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Putri, Rina at all. (2018). Nilai-nilai religiusitas dalam novel tasbih cinta di langit Moscow karya Indah el-Hafidz. Bengkulu: Jurnal Ilmiah Korpus